Minggu, 16 September 2012

Profil Kimia Bahan Alam Farmasi UII

Nama Laboratorium: Laboratorium  Biologi Farmasi

Prodi: Farmasi

Struktur Organisasi:
Kor.Kalab : Vitarani D. A. Ningrum, M.Si., Apt
Kalab        : Hady Anshory T., S.Si., Apt
Laboran    : Riyanto

Sasaran Mutu Laboratorium:
  1. Kehadiran mahasiswa praktikum 100%
  2. Nilai praktikum minimal A/B ≥ 80%
  3. Nilai Kinerja Asisten (NKA) ≥ 3 (skala 0-4) minimal 80%
  4. Menjadi laboratorium terakreditasi standar ISO 17025
  5. Pengembangan Laboratorium 95 % terpenuhi


Program Kerja rutin yang dilaksanakan di Laboratorium Biologi Farmasi:
  1. Praktikum
    Praktikum Kimia Bahan Alam
  2. Penelitian
    Laboratorium Biologi Farmasi melayani penelitian oleh mahasiswa, dosen, peneliti, maupun rekanan dari pihak luar

Program Pengembangan:
  1. Melakukan pelatihan safety lab 
  2. Melakukan teknik ekstraksi dan isolasi
  3. Mengikuti/mengadakan pelatihan bagi laboran
  4. Mengembangkan peralatan di laboratorium /pengadaan alat besar di laboratorium
  5. Memberikan jasa/pelayanan kepada pihak eksternal

Modul Praktikum
Prakt. Kimia Bahan Alam oleh Hady Anshory T., S.Si., Apt

Fasilitas Laboratorium :

Tidak ada komentar: